Tips Tetap Tampil Cantik dan Fashionable Meski Menggunakan Masker

- 10 September 2020, 14:45 WIB
Bukanlah Penghalang, Berikut Tips Tetap Tampil Cantik dan Fashionable Meski Menggunakan Masker
Bukanlah Penghalang, Berikut Tips Tetap Tampil Cantik dan Fashionable Meski Menggunakan Masker /PIXABAY/

RINGTIMES BANYUWANGI – Pada saat ini, pandemi Covid-19 atau virus corona masih menjadi momok bagi masyarakat Indonesia.

Selama pandemi, masyarakat diwajibkan menggunakan masker saat dimana pun bahkan berinteraksi dengan siapapun.

Sayangnya, penggunaan masker membuat sebagian wanita merasa kurang nyaman.

Walaupun memakai masker hanya dalam waktu sebentar, tetapi apabila cuek terhadap penampilan akan memberikan dampak yang tidak baik bagi wajah, seperti timbul jerawat dan iritasi.

Baca Juga: 3 Cara Membuat Cireng yang Enak, Gurih, dan Mudah

Hal ini membuat para wanita memutar otak memikirkan penampilan tetap secara fashionable walau menggunakan masker.

Sekarang, masker tidak hanya digunakan sebagai pencegah penularan virus, terutama virus corona. Namun, masker juga dikembangkan sebagai tren fashion masa kini.

Berikut tips yang dapat diterapkan agar tetap tampil cantik dan fashionable meski tetap harus memakai masker yang dikutip ringtimesbanyuwangi.com dari berbagai sumber.

Menggunakan Pelembab Wajah

Penggunaan masker secara terus-menerus membuat kulit wajah mengalami kekeringan bahkan iritasi. Sehingga, perlu adanya penggunaan pelembab wajah sebelum beraktivitas agar kulit wajat tetap lembab dan sehat.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x