Kenali Tanaman Hias Bunga Iler Beserta Ciri Khas dan Manfaatnya

- 25 September 2020, 08:15 WIB
Ciri khas dan manfaat tanaman hias bunga iler
Ciri khas dan manfaat tanaman hias bunga iler /Yunishara.blogspot/

Baca Juga: Keistimewaan Tanaman Janda Bolong, Salah Satunya Menjadi Simbol Kemakmuran dan Panjang Umur

Cara yang dapat dilakukan adalah dengan meminum air rebusan daun bunga iler sebanyak 5 helai.

Hal ini juga bisa dilakukan dengan mencuci daun iler sampai bersih kemudian diremukkan dan langsung ditempelkan pada mata yang merah.

Disamping itu, tanaman hias bunga iler ini juga bisa digunakan sebagai obat herbal yang mampu mengatasi keputihan yang sering terjadi pada perempuan.

Baca Juga: Simak Tanaman Hias Primadona dan Selalu Trending, Mulai dari Aglonema Hingga Caladium

Bunga iler bahkan juga dapat digunakan sebagai tanaman yang bisa mengatasi masalah kulit seseorang.

Cara yang bisa dilakukan untuk memperbaiki masalah kulit adalah dengan menumbuk daun bunga iler lalu ditempelkan pada bagian kulit yang bermasalah.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Klik Hijau


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah