Penggemar Bakso Harus Hati-hati, Makan Bakso Bisa Picu Penyakit Berbahaya!

- 5 Oktober 2020, 18:40 WIB
Terlalu sering makan bakso bisa picu penyakit berbahaya/
Terlalu sering makan bakso bisa picu penyakit berbahaya/ /pixabay/stivianputra87

RINGTIMES BANYUWANGI -  Bakso merupakan makanan olahan dari daging yang telah ditambah berbagai bahan subsitusi dan bumbu sehingga didapatkan cita rasa yang enak.

Dipadukan dengan kuah yang gurih, makanan satu ini merupakan salah satu yang paling digemari oleh penduduk Indonesia. Karena selain harganya yang terjangkau, rasa pun bisa dibilang juara, apalagi dimakan ketika musim penghujan.

Akan tetapi, tahukah anda di balik kelezatan makanan satu ini terdapat bahaya yang mengintai?

Benar, terlalu sering mengkonsumsi bakso bisa memicu penyakit berbahaya lho.

Baca Juga: Cepat Tumbuh dan Beranak Pinak, Begini Cara Merawat Tanaman Hias yang Baik dan Benar

Tak tanggung-tanggung penyakit berhaya yang ditimbulkan jika terlalu sering makan bakso ini ada yang sukar disembuhkan.

Seperti yang dilansir oleh ringtimesbanyuwangi.com dari berbagai sumber, berikut penyakit yang bisa ditimbulkan karena terlalu sering konsumsi bakso.

1. Sariawan

Sudah tidak asing lagi jika salah satu bumbu bakso memanfaatkan MSG atau Monosodium Glutamat yang lebih dikenal dengan micin.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x