Kucing Ternyata Bisa Tertular Covid-19, Simak Tips Ini Agar Terhindar dari Infeksi

- 12 Oktober 2020, 20:25 WIB
Kucing british short hair.
Kucing british short hair. /PIXABAY/uschi2807

3. Hindari tempat-tempat umum di mana banyak orang berkumpul.

4. Jangan pakaikan masker pada hewanpeliharaan, karena dapat membahayakan

5. Jangan menyeka atau memandikan hewanpeliharaan dengan disinfektan kimia, alkohol, hidrogen peroksida, atau produk lain, seperti hand sanitizer

Baca Juga: Dibalik Kenikmatannya, Terlalu Sering Berhubungan Seks Berdampak Buruk Lo

6. Konsultasikan dengan dokter hewanjika ingin memandikan hewanpeliharaan

Hingga saat ini tidak ada bukti bahwa virus dapat menyebar ke manusia dari kulit, bulu, dan rambut hewan peliharaan.

Lindungi hewan peliharaan jika Anda merasa sakit

Jika merasa sakit atau memiliki gejala Covid-19, Anda diharuskan membatasi kontak dengan hewan peliharaan, sama halnya juga dengan manusia. Berikut tips lindungi hewan jika merasa sakit:

Baca Juga: Demo Hari Ini : Serikat Buruh ‘Guncang’ Istana Presiden Dimulai 12 Oktober 2020

1. Mintalah anggota keluarga lain untuk merawat hewanpeliharaan di saat Anda sakit.

2. Hindari kontak dengan hewanpeliharaan seperti mengelus, meringkuk, dicium atau dijilat, berbagi makanan, dan tidur di ranjang yang sama.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah