Cara Merawat Bunga Anggrek agar Berbunga Lebat, Salah Satunya Berikan Pupuk Ini

- 13 Oktober 2020, 12:48 WIB
PAI Bandung Rutin Selamatkan Species Anggrek Asli Jabar
PAI Bandung Rutin Selamatkan Species Anggrek Asli Jabar /Heriyanto Retno

Agar bisa berbunga anggrek memerlukan kelembaban tempat antara 60 hingga 80 persen.

Memberikan kolam pada bagian bawah rak anggrek atau selalu menjaga kondisi bunga anggrek tetap lembab dengan cara menyemprot air maka akan mempengaruhi kelebatan anggrek dalam berbunga.

4. Media Tanam

Usahakan media tanam anggrek yakni tersusun atas dua bagian, sepertiga diisi potongan batu bata dan dua per tiga sisanya diisi pakis.

Baca Juga: UU Cipta Kerja Kedalikan Perubahan Fungsi Ruang, Pengamat Ekologi : UU Ini Lebih Unggul

5. Jenis Pot

Siapa sangka jenis pot sangat berpengaruh terhadap tingkat berbunga tanaman anggrek.

Gunakan pot dengan bahan tanah liat yang memiliki banyak lubang adalah rekomendasi pot terbaik untuk tanaman satu ini.

6. Penyiraman

Waktu penyiraman bunga anggrek yang tepat yakni pada pukul tujuh hingga sembilan pagi dan pukul tiga hingga lima pada sore hari.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: bibitonline.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x