Wajib Tahu! 6 Hama dan Penyakit yang Sering Muncul pada Tanaman Hias Daun

- 21 Oktober 2020, 16:25 WIB
Tanaman hias daun
Tanaman hias daun /instagram@fiddleleaffigfarm//

RINGTIMES BANYUWANGI - Akhir-akhir ini tanaman hias daun menjadi primadona bagi sebagian kalangan, khususnya pecinta tanaman hias.

Memiliki tanaman hias yang cantik sebagai pemanis interior maupun eksteriot rumah adalah dambaan. Akan tetapi, beberapa hal menjadi halangan bagi beberapa orang untuk memiliki tanaman hias yang tumbuh sehat dan cantik.

Biasanya, tanaman hias memiliki masalah pada hama dan penyakit yang menyerang. Terlebih lagi hama dan penyakit pada tanaman hias daun.

Baca Juga: Terkuak! Ini Fakta Dibalik Sosok Anak Kecil yang Dampingi V BTS, Bukan Anak Biasa

Seringkali beberapa kolektor tanaman hias mengeluhkan masalah ini. Daun menjadi rusak bahkan layu dan mati.

Dilansir oleh ringtimesbanyuwangi.com dari berbagai sumber, berikut adalah hama dan penyakit yang sering menganggu tanaman hias duan.

1. Kutu putih atau sisik

Kutu putih atau sisik sering sekali dan mungkin bersembunyi di bawah batang dan daun.

Ketika tanaman hias daun Anda di rumah mengajalami gejala ini menunjukkan bahwa tanaman kesayangan Anda sedang tidak sehat.

Untuk menghilangkan hama kutu putih ini, Anda hanya perlu menggunakan botol semprot berisi air atau seka serangga dengan lembut dengan sedikit alkohol gosok pada tisu atau kapas.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x