Panik Janda Bolong Sering Basah Tiba-Tiba, Segera Lakukan Hal Ini

- 28 Oktober 2020, 20:15 WIB
Tanaman Janda Bolong, tanaman hias yang dapat membuat ruangan sejuk
Tanaman Janda Bolong, tanaman hias yang dapat membuat ruangan sejuk /Indoor Garden Nook/

Telebih lagi jika daun janda bolong mulai terlihat tak sehat dengan warna pucat, dan batang melembek, bisa jadi itu indikasi bahwa janda bolong mengalami pembusukan akar juga.

Agar janda bolong tetap sehat, gunakanlah jenus pupuk yang cair dan hindari pupuk padat. Perhatikan juga jumlah pupuknya, jangan sampai terlalu banyak atau terlalu sedikit.

Jika Anda menemukan jejak getah berwarna putih pada daun janda bolong, hal itu berasal dari mineral dalam kandungan pupuk, bukan karena hama.

Selalu perhatikan media tanamn, pot, hingga intensitas penyiraman dari janda bolong milik Anda agar tetap sehat dan berdaun lebar serta berwarna cerah.

Baca Juga: Tips Cangkok Aglonema Mudah, Salah Langkah Bisa Berujung Aglonema Mati

Jangan lupa untuk perhatikan juga waktu menjemur dari janda bolong ini ya!***

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Monstera Plant Resource


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah