Kopi Ampuh Turunkan Kadar Asam Urat Tinggi, Simak Penjelasannya

- 30 Oktober 2020, 07:00 WIB
Sembuhkan asam urat dengan mengonsumsi kopi
Sembuhkan asam urat dengan mengonsumsi kopi /pexels.com/skitterphoto

Pada dasarnya, kopi mengandung zat purin. Namun, kopi tidak memicu peningkatan kadar asam urat dalam tubuh.

Baca Juga: Simak 5 Cara Mengontrol Kadar Asam Urat dalam Tubuh Agar Tidak Kambuh Lagi

Zat purin dalam tubuh memiliki peran dalam proses metabolisme yang nantinya akan menjadi asam urat.

Meski kopi termasuk jenis makanan yang mengandung zat purin, tetapi kandungan purinnya hanya tingkat rendah.

Sebagaimana berdasar sebuah studi menjelaskan bahwa kopi dan teh termasuk jenis makanan yang kandungan purinnya dapat diabaikan.

Baca Juga: Ingin Gejala Penyakit Asam Urat Sembuh, Segera Lakukan Hal-Hal Berikut

Kandungan purin yang rendah inilah yang membuat kopi memiliki kemungkinan yang sangat kecil untuk menyebabkan risiko penyakit asam urat.

Bahkan kopi masih aman dikonsumsi oleh penderita asam urat setiap hari, asalkan masih dalam jumlah dan batasan yang wajar.

Sebuah studi lain juga menjelaskan bahwa tidak semua bahan makanan yang mengandung purin dapat meningkatkan kadar asam urat.

Baca Juga: Cek Fakta, Penyakit Asam Urat Bisa Menyebabkan Kematian Bagi Penderitanya

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah