Kenali Jenis Batuk pada Bayi dan Pengobatan yang Harus Dilakukan

- 19 November 2020, 12:30 WIB
Ilustrasi Jenis Batuk pada Bayi dan Pengobatan yang Harus Dilakukan.
Ilustrasi Jenis Batuk pada Bayi dan Pengobatan yang Harus Dilakukan. /PIXABAY/3217138

Segera panggil dokter untuk mengatasinya.

 Baca Juga: Penyebab Demam di Malam Hari yang Perlu Anda Ketahui

4. Pengobatan batuk rejan pada bayi

Berdasarkan banyaknya kasus, batuk rejan pada bayi tidak mengalami gejala pilek atau demam.

Adapun tanda-tanda batuk rejan pada bayi, seperti kejang batuk, lidah mencuat, mata melotot, dan perubahan warna wajah.

Jika bayi anda memunculkan gejala tersebut, sebaiknya lekas bawa di ke rumah untuk melakukan perawatan yang tepat.

5. Pengobatan batuk bayi asma

Asma memang tidak umum terjadi pada anak di bawah 2 tahun, kecuali bayi mengalami eksim dan ada riwayat keluarga yang memimiliki asma.

 Baca Juga: Bolehkah Mandi Saat Demam? Simak Penjelasannya

Gejala yang ditimbulkan, seperti mata gatal dan berair. Apapun masalahnya, pengobatan yang sesuai adalah dengan membawanya ke dokter, terutama jika bayi anda mengalami mengi.***

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Parents.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x