4 Jus Buah dan Sayur Segar Bantu Turunkan Asam Lambung Tinggi

- 19 November 2020, 14:30 WIB
Ilustrasi jus buah dan sayur yang dapat menurunkan asam lambung tinggi.*
Ilustrasi jus buah dan sayur yang dapat menurunkan asam lambung tinggi.* /Pixabay/ivabalk

RINGTIMES BANYUWANGI – Asam lambung tinggi yang kemudian naik ke eksofagus akan membuat rasa terbakar atau panas pada bagian dada penderitanya.

Hal tersebut merupakan gejala umum yang diderita oleh pengidap asam lambung tinggi yang disebut dengan heartburn.

Penyebab dari naiknya asam lambung keluar menuju ke bagian eksofagus disebabkan karena cincin otot sfinger eksofagus bawah (LES) melemah atau rusak.

Pemicu asam lambung naik, salah satunya berkaitan erat dengan makanan yang dikonsumsi. Makanan mengandung tinggi asam, makanan berlemak, makanan pedas, merupakan beberapa jenis makanan yang bisa memicu asam lambung tinggi.

Untuk itu, guna meredakan asam lambung yang tinggi, terdapat sejumlah jenis buah dan sayuran segar sebagai pereda gejala asam lambung.

Baca Juga: Nikmati Makan Kenyang dan Hemat Dengan ShopeePay Deals Rp1

Anda bisa memanfaatkan sayur dan buah tersebut diolah sebagai jus, sehingga lebih mudah mengonsumsinya.

Selain mengandung tinggi nutrisi, jus buah dan sayur bisa menjaga kesehatan badan secara keseluruhan dan menghindarkan tubuh terserang penyakit berbahaya lainnya.

Berikut ringtimesbanyuwangi.com rangkum dari berbagai sumber, jus buah dan sayur segar yang bisa menurunkan asam lambung tinggi.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x