7 Dampak Negatif Penggunaan Susuk Pemikat, dari Kesialan hingga Disusahkan Ajalnya

- 13 Februari 2021, 13:15 WIB
Ilustrasi dampak negatif pemasangan susuk
Ilustrasi dampak negatif pemasangan susuk /Pixabay/ 4174332/ /

 

RINGTIMES BANYUWANGI – Susuk pemikat sudah dikenal sejak puluhan bahkan ratusan rahun yang lalu. Susuk banyak digunakan untuk mendapatkan tujuan dengan cara instan.

Contohnya seperti agar terlihat menarik jika dilihat oleh lawan jenis, cepat mendapatkan jodoh, pekerjaan dan sebagainya.

Susuk merupakan sebuah benda yang dimasukan kedalam tubuh yang dipercaya penggunanya akan mendapatkan kelebihan dari susu tersebut.

Baca Juga: Ciri-ciri Pengguna Susuk yang Wajib Anda Tahu, Salah Satunya Mudah Kerasukan

Susuk pemikat memiliki berbagai macam bentuk seperti emas, tembaga, berlian, bulu hewan, sayap burung, dan sebagainya.

Masing-masing bentuk dari susuk memiliki manfaatnya sendiri-sendiri sesuai dengan permintaan orang yang akan menggunakan susuk.

Namun, penggunaan susuk ini memiliki banyak dampak negatif bagi penggunanya, apa saja dampak negatifnya?

Baca Juga: Simak, Fakta atau Mitos Jenis-jenis Susuk yang Banyak Digunakan Part 2

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah