Resep dan Cara Membuat Oseng Tahu Kribo, Menu Berbuka Puasa yang Enak dan Murah

- 21 April 2021, 11:32 WIB
Oseng tahu kribo adalah salah satu menu berbuka puasa yang patut Anda coba. Rasanya enak dan cara membuatnya juga mudah.
Oseng tahu kribo adalah salah satu menu berbuka puasa yang patut Anda coba. Rasanya enak dan cara membuatnya juga mudah. /Tangkap layar Youtube.com/Family 421

Baca Juga: Cara Membuat Tumis Sosis Telur, Solusi Menu Sahur Ala Rumahan yang Praktis

Baca Juga: Cara Membuat Permen Jelly, Ide Bisnis Manis Menjelang Lebaran

Cara Membuat

1. Siapkan wadah dan hancurkan 1 buah tahu kotak dengan menggunakan garpu. Tidak usah terlalu halus dalam menghancurkan tahunya, cukup setengah hancur saja.

2. Tambahkan 2 sdm tepung terigu ke dalam adonan tahu yang sudah dihancurkan.

3. Kemudian tambahkan ½ sdt garam dan ½ sdt kaldu ayam. Setelah itu aduk semua bahan menjadi satu sampai tercampur rata.

4. Bila adonan sudah tercampur rata, maka saatnya proses penggorengan.

5. Nyalakan api dan panaskan minyak. Kalau minyak sudah panas, goreng adonan tahu yang sudah dihancurkan sedikit demi sedikit kira-kira ukurannya 1 sdm.

6. Setelah adonan selesai digoreng semua, maka tiriskan.

7. Potong ½ bawang Bombay dan iris kasar. Setelah itu iris ½ wortel ukuran kecil menjadi bentuk korek api.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x