7 Ciri-ciri Orang yang Memiliki IQ Tinggi dan Jenius Sejak Lahir

- 6 Juni 2021, 12:01 WIB
Ilustrasi - Memiliki IQ yang tinggi atau jenius tentunya menjadi dambaan setiap orang, sebab IQ mempengaruhi pola pikir dalam menyelesaikan masalah
Ilustrasi - Memiliki IQ yang tinggi atau jenius tentunya menjadi dambaan setiap orang, sebab IQ mempengaruhi pola pikir dalam menyelesaikan masalah /Pixabay/nastya_gepp

RINGTIMES BANYUWANGI – Ciri orang jenius sebenarnya bisa dilihat dari cara hidupnya sehari-hari.

Sebab seseorang yang memiliki IQ tinggi atau jenius dapat mempengaruhi pola pikir dalam menyelesaikan masalah.

Berikut ini adalah ciri-ciri orang yang memiliki IQ tinggi atau jenius, dilansir dari Kanal Youtube Srya Oxs pada 5 Juni 2021.

1. Mudah Tersenyum Sendiri

Seseorang yang jenius akan mudah tersenyum sendiri.

Sebab ia terpesona oleh ide-ide cemerlang dalam otaknya sendiri.

Baca Juga: Paranormal Ungkap Ciri-ciri Artis yang Memakai Susuk

Kegilaan dan kepintaran itu tipis bedanya.

Mereka sama-sama punya dunia ideal yang penuh dengan imajinasi, namun orang jenius bisa kembali sadar pada realita di depannya.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x