3 Konser Musik Paling Banyak Penontonnya di Indonesia, Salah Satunya Band Legendaris

- 22 Desember 2021, 11:28 WIB
Ilustrasi. Sebuah acara musik selalu menarik banyak penonton untuk datang. Berikut ini 3 konser musik yang paling banyak penontonnya di Indonesia.
Ilustrasi. Sebuah acara musik selalu menarik banyak penonton untuk datang. Berikut ini 3 konser musik yang paling banyak penontonnya di Indonesia. /Twitter/ @alvintii/

Baca Juga: Musisi Indonesia Gelar Konser Musik di Kala Pandemi

2. Kantata Takwa (1991)

Salah satu grup band paling berpengaruh pada zamannya. Kantata takwa berisikan beberapa seniman dengan nama besar seperti W.S. Rendra, Iwan Fals, Sawung Jabo, hingga Yockie.

Grup yang berasal dari berbagai seniman ini, berhasil menarik minat penonton yang cukup besar pada konsernya.

Gelora Bung Karno menjadi tempat dari konser Kantata Takwa yang berhasil menghadirkan 150.000 Penonton yang membuat para penjaga keamanan kewalahan.

Baca Juga: Link Live Streaming Konser 'Collabonation' IM3 Ooredoo 16 Agustus 2020

3. Iwan Fals (2014)

Tahun 2014 penyanyi legenda Iwan Fals mengadakan sebuah konser yang berada di Monas, Jakarta.

Mantan penyanyi dari grup kantata takwa tersebut telah menjadi legenda musik Indonesia yang dihormati oleh seluruh orang.

Konser yang diadakan di Monas tersebut berhasil menarik jumlah penonton 350.000 orang datang untuk menyaksikan Iwan Fals bernyanyi.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah