Terbaru, Realme Watch dan Buds Air Neo Ini Sangat Cocok untuk Anak Muda

- 29 Agustus 2020, 13:45 WIB
Terbaru, Realme Watch dan Buds Air Neo.*/
Terbaru, Realme Watch dan Buds Air Neo.*/ /Antaranews.com

Lebih dari itu, arloji tersebut juga memiliki fungsi pemantauan tidur, di mana perangkat dapat mendeteksi tidak hanya durasi waktu tidur, tetapi juga lebih mendetail pada durasi waktu tifur yang berkualitas.

Baca Juga: Buruan Cek, BLT Rp600 Ribu Tahap 2 Segera Cair

Layaknya perangkat cerdas, Realme Watch juga memiliki kemampuan untuk terkoneksi dengan smartphone sehingga dapat menerima sejumlah notifikasi, mulai dari pemberitahuan pesan singkat hingga panggilan yang terlewatkan.

Pesan singkat yang masuk dapat dibaca langsung dari layar smartwatch secara nyaman berkat layar yang luas.

Realme Watch terhubung dengan ponsel melalui aplikasi Realme Link. Sayangnya, aplikasi tersebut baru tersedia di Android. Meski begitu, Realme berencana untuk memperluas kehadirannya di perangkat milik Apple.

Selain pengaturan sinkronisasi notifikasi, aplikasi Realme Link juga dapat memperlihatkan data kesehatan setiap hari.

Baca Juga: Tahukah Anda? Tidak Suka Dikritik, Ternyata Tanda-tanda Gangguan Kepribadian Narsistik

Realme Watch telah mengantong sertifikasi IP68. Untuk ketahanan baterai, perangkat tersebut cukup baik.

Realme Watch dapat bertahan 2 hingga 3 hari saat terhubung dengan ponsel.Namun, perangkat dapat bertahan hingga sepekan jika tidak terhubung dengan baik. Selain itu, pengisian daya yang cukup cepat juga membuat perangkat ini nyaman untuk digunakan.

Realme Buds Air Neo

Halaman:

Editor: Firda Marta Rositasari

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah