Rujak Kelang, Makanan Khas Pesisir Banyuwangi yang Tidak Banyak Diketahui

- 10 September 2020, 15:50 WIB
Rujak kelang.*/
Rujak kelang.*/ /

3. Rujak Kutil Mak Ati

Mak Ati adalah salah satu penjual rujak kelang legendaris di Muncar, setelah Bibeh.

Baca Juga: 11 Tips agar Pipi Tirus dengan Cepat dan Mudah, Salah Satunya Sering Tersenyum

Rujak kelang Mak Ati terletak di Jl. Nelayan Kalimati, Dusun Sampangan, Desa Kedungrejo, Kecamatan Muncar.

Kedai rujak kelang Mak Ati buka dari pagi hari hingga pukul 21.00 WIB. Dengan menu yang ditawarkan masih relatif sama dengan kedai rujak kelang sebelumnya.

Rujak kelang di kedai Mak Ti dijual dengan harga Rp4000, lebih murah dibandingkan yang lain. Untuk menu kutil dijual dengan harga Rp4000.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Destinasi Wisata Banyuwangi yang Wajib Dikunjungi saat Family Time

Menu tambahan yang diwarkan adalah minuman dingin, kerupuk, dan makanan ringan yang lain.

Jika anda sedang ingin mencicipi makanan khas Banyuwangi yang berbeda, rujak kelang adalah makanan yang wajib anda coba.***

 

Halaman:

Editor: Galih Ferdiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x