5 Keutamaan dan Manfaat Puasa Syawal, Seperti Puasa Setahun Penuh

- 8 Mei 2021, 14:12 WIB
5 Keutamaan dan Manfaat Puasa Syawal. Berikut 5 Keutamaan Puasa Syawal
5 Keutamaan dan Manfaat Puasa Syawal. Berikut 5 Keutamaan Puasa Syawal /Pexels/Craig Adderley

Sebagian ulama berkata; pahala kebaikan adalah kebaikan (yang dilakukan) setelahnya.

Barangsiapa beramal kebaikan kemudian diikuti dengan kebaikan berikutnya, maka itu sebagai tanda diterimanya amal kebaikan yang pertama.

Baca Juga: Bacaan Sholat Eid Fitri Setelah Takbir Tujuh Kali, Simak Dzikir yang Bisa Diamalkan

Sementara orang yang melakukan amal keburukan setelah kebaikan, itu sebagai tanda amal tak diterima.

4. Menandakan bahwa ibadahnya continue dan bukan sekedar musiman saja

“Dan ketahuilah bahwasanya amalan yang paling dicintai oleh Allah adalah yang terus-menerus walaupun sedikit.” (HR. Muslim: 2818)

5. Sebagai bentuk rasa syukur pada Allah SWT

Allah SWT berfirman:

“Dan hendaklah kamu mencukupkan bilangannya dan hendaklah kamu mengagungkan  Allah atas petunjuk-Nya yang diberikan kepadamu, supaya kamu bersyukur.” (QS. Al-Baqarah: 185)

Baca Juga: 5 Negara dengan Tradisi Lebaran Idul Fitri yang Unik, Bagi-bagi Hampers Hingga Angpau

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah