5 Doa Anak Sehari-hari yang Sering Disepelekan

- 11 Desember 2021, 09:13 WIB
Ilustrasi. Berikut ini doa anak sehari-hari yang sering disepelekan, mulai dari doa masuk kamar mandir sampai doa berdiri dari duduk
Ilustrasi. Berikut ini doa anak sehari-hari yang sering disepelekan, mulai dari doa masuk kamar mandir sampai doa berdiri dari duduk /Artadyagumelar//

Oleh sebab itu, ada baiknya tempelkanlah tulisan berikut ini di pintu masuk kamar mandi.

Allaahumma innii a'uudzu bika minal khubutsi wal khobaaits

Artinya: Ya Allah sesungguhnya aku mohon perlindunganMu dari gangguan setan laki-laki dan setan perempuan.

Baca Juga: Bacaan Surat Yusuf Ayat 4, Amalan Doa Pembuka Aura

2. Doa Keluar Kamar Mandi

Kasusnya masih serupa dengan yang diatas, doa keluar kamar mandi tak jarang dikategorikan sebagai doa anak yang seringkali disepelekan dengan ragam alasan.

Padahal pentingnya membaca doa berikut sebagai ucapan rasa syukur serta agar kita senantiasa sehat.

Ghufranaka. Alhamdulillahil ladzii adzhaba ‘annil adzaa wa aafaanii.

Artinya: Dengan mengharap ampunan-Mu, segala puji bagi Allah yang telah menghilangkan kotoranku dan membuatku sehat.

Baca Juga: Bacaan Surat Yasin Ayat 58, Amalan Doa agar Keinginan Cepat Dikabulkan

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah