5 Doa Anak Sehari-hari yang Sering Disepelekan

- 11 Desember 2021, 09:13 WIB
Ilustrasi. Berikut ini doa anak sehari-hari yang sering disepelekan, mulai dari doa masuk kamar mandir sampai doa berdiri dari duduk
Ilustrasi. Berikut ini doa anak sehari-hari yang sering disepelekan, mulai dari doa masuk kamar mandir sampai doa berdiri dari duduk /Artadyagumelar//

3. Doa Keluar Rumah

Doa anak harus diajarkan sejak dini untuk menanamkan akhlak, adab, atau budi pekerti yang luhur seperti Nabi Muhammad Saw.

Salah satunya dengan mengajarkan doa keluar rumah seperti berikut ini:

Bismillahi tawakkaltu alallah, laa haula wa laa quwwata illa billaah.

Artinya: Dengan nama Allah, aku berserah diri denganNya, tiada daya dan kekuatan melainkan dengan pertolongan Allah.

Baca Juga: Bacaan Surat Yusuf Ayat 4, Amalan Doa Agar Didekatkan Jodoh

4. Doa Masuk Rumah

Sebagai umat muslim, kita percaya bahwa Allah Swt. tidak hanya menciptakan alam dunia tempat manusia tinggal, melainkan juga alam jin.

Inilah alasan mengapa penting sekali mengajarkan doa anak agar Allah senantiasa menjaga kita.

Bismillahi walajnaa wa bismillahi kharajnaa wa-alallaahi rabbina tawak-kalna.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah