Cara agar Doa Cepat Terkabul, Segera Lakukan Bila Punya Hajat

- 8 Mei 2022, 09:10 WIB
Cara agar Doa Cepat Terkabul, Segera Lakukan Bila Punya Hajat
Cara agar Doa Cepat Terkabul, Segera Lakukan Bila Punya Hajat /Pexels.com-GabbyK/

Baca Juga: Buya Yahya Jelaskan Tanda Cinta Allah Kepada Hambanya, Senantiasa Dalam Perlindungan dan Rahmatnya

Saat menyampaikan Buya juga sedikit bergurau, agar tidak mendatangi tempat- tempat yang dianggap bisa melancarkan doa.

"Nggausah kita datang ke suatu tempat, udah cari saja orang yang punya masalah sama kita, lalu doakan, pasti Allah segera mengabulkan doa kita juga," terangnya.

Buya juga memberikan perumpamaan kepada kita, seandainya ada orang yang mempunyai masalah maka doakan saja agar rezeki nya selalu melimpah.

Hal itu sempat diucapkan Buya sebagai perumpamaan agar doa yang kita panjatkan segera terkabul.

Baca Juga: Kata Mutiara Ucapan Idul Fitri 1443 H, Menyentuh Hati Bagian 2

Meskipun terlihat gampang, nyatanya memaafkan orang yang memiliki masalah dengan kita merupakan tindakan yang cukup berat ketika dilakukan.

"Berat memang berat, tapi kita harus berusaha untuk bisa," tutupnya.*** 

Halaman:

Editor: Al Iklas Kurnia Salam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah