Berikut Cara Mengasuh Mulai Bayi Agar Anak Anda Menjadi Sholeh dan Sholeha

- 7 Juli 2020, 22:00 WIB
Ilustrasi bayi kembar
Ilustrasi bayi kembar //*Pixel

اللَّهُمَّ أَصْلِحْ لَنَا فِي أَئِمَّتِنَا وَجَمَاعَتِنَا وَأَهْلِنَا وَأَزْوَاجِنَا وَذُرِّيَّاتِنَا وَأَمْوَالِنَا وَفِيمَا رَزَقْتَنَا وَبَارِكْ لَنَا فِيهِمْ فِي الدُّنْيَا وَالْآخِرَةِ

Baca Juga: Inilah Cara untuk Melindungi Anak Menurut Islam

Allahumma ashlih lana fi aimmatina wa jamaa’atina wa ahlina wadzurriyyatina wa amwaalina wafiimaa razaqtana wa baariklana fiihim fid dunya wal aakhiroh

“Ya Allah perbaikilah untuk kami di dalam imam-imam kami, jama’ah kami, keluarga kami, istri-istri kami, anak-anak turun kami, harta-harta kami dan di dalam apa-apa (rezeki) yang engkau berikan kepada kami dan berilah kami keberkahan dalam urusan mereka di dunia dan akhirat.”

1. Mengajarkan ketaqwaan

Ini merupakan dasar utama yang sebaiknya diajarkan pada si kecil sejak dini. Ajarkan Tauhid sejak dini bahwa tiada Tuhan selain Allah, Ia lah Yang Maha Esa.

Rasulullah SAW berpesan mengenai ini pada setiap orangtua agar memiliki generasi penerus yang bertaqwa.

Baca Juga: Inilah Cara untuk Melindungi Anak Menurut Islam

2. Perlakukan si kecil dengan baik

Mendidik dan memberikan hal anak dengan baik menjadi kewajiban setiap orangtua. Ini bisa menjadi pembelajaran pertama dan utama bagi si kecil bahwa seseorang harus selalu berbuat baik kepada orang lain.

Halaman:

Editor: Sophia Tri Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah