Makna dan Arti dari Warna Bunga Lili, Putih Simbol Kesucian

- 19 September 2020, 13:45 WIB
Makna dan arti yang terkandung dalam setiap warna pada bunga lili
Makna dan arti yang terkandung dalam setiap warna pada bunga lili /

Makna pada warna orange pada bunga lili lebih terkesan negatif, sehingga tidak dianjurkan pada siapapun yang memberikan bunga lili orange dengan jumlah yang berlebihan kepada orang lain.

Baca Juga: Menjadi Simbol Kemakmuran dan Panjang Umur, Simak Keistimewaan Tanaman Janda Bolong

Bunga Lili Kuning

Berbeda dengan bunga lili orange, lili kuning dikenal dengan arti perasaan yang bahagia.

Selain itu, makna yang diberikan pada lili kuning adalah mengandung arti persahabatan, sehingga warna kuning dapat memberikan kesan ceria dan bahagia.

Bunga Lili Putih

Bunga lili putih mengandung makna tentang kesucian, kemurnian, ketulusan, kemuliaan, kehidupan baru, dan persahabatan.***

 

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Klik Hijau


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x