UPDATE COVID 24 Juli 2021: Penambahan Pasien Sembuh Mencapai Angka 30 Ribu

- 24 Juli 2021, 10:15 WIB
Angka kasus positif akibat Covid-19 mengalami penurunan, simak update Covid-19 24 Juli 2021.
Angka kasus positif akibat Covid-19 mengalami penurunan, simak update Covid-19 24 Juli 2021. /Tangkapan layar covid19.go.id/

RINGTIMES BANYUWANGI – Angka pasien yang terpapar Covid-19 terus mengalami lonjakan hingga saat ini.

Dilansir dari laman Covid19 pada 24 Juli 2021, berikut update data kasus positif Covid-19 tertanggal 24 Juli 2021.

Hingga per 22 Juli 2021 angka kasus positif akibat Covid-19 mengalami penambahan sebanyak 49.509 kasus dengan rata-rata pertujuh hari sebanyak 43.791.

Baca Juga: Cek Fakta, Singapura Dikabarkan Autopsi Jenazah Positif Covid 19

Angka kasus positif di Indonesia, telah mencapai 569.901 kasus aktif, 3.802.410 kasus terkonfirmasi, dan total spesimen diperiksa 24.388.300 dengan rincian PCR + TCM sebanyak 19.372.685 dan antigen 5.015615.

Sedangkan total orang diperiksa telah mencapai 16.583.441 dengan rincian PCR + TCM 12.313.856 dan antigen 4.269.585.

Jawa timur merupakan salah satu provinsi tertinggi keempat angka kasus positif Covid dengan total kasus sebanyak 266.638 (8.7%).

Baca Juga: Cara Mendapatkan Obat Gratis bagi Pasien Covid 19 Isoman, Cek Apa Saja

Sejumlah upaya telah dilakukan oleh pemerintah untuk menekan laju penyebaran dan menurunkan angka kasus positif Covid-19.

Halaman:

Editor: Indah Permata Hati

Sumber: covid19. go id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x