Update Prakiraan Cuaca di Kota Surabaya Selasa, 5 Juli 2022, BMKG: Hujan Ringan Sepanjang Hari

- 4 Juli 2022, 21:50 WIB
Ilustrasi. Update Prakiraan Cuaca di Kota Surabaya Selasa, 5 Juli 2022, BMKG: Hujan Ringan Sepanjang Hari
Ilustrasi. Update Prakiraan Cuaca di Kota Surabaya Selasa, 5 Juli 2022, BMKG: Hujan Ringan Sepanjang Hari /Pixabay/tienthinphoto

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak berikut ini update terbaru prakiraan cuaca di Kota Surabaya dan sekitarnya Selasa, 5 Juli 2022.

Berdasarkan data BMKG, prakiraan cuaca di Kota Surabaya hari Selasa diprediksi akan diguyur hujan ringan sepanjang hari, mulai dari pukul 01.00 hingga 22.00 WIB.

Tetapi menurut BMKG, pada prakiraan cuaca di hari Selasa, tidak ada indikasi akan terjadinya hujan badai disertai dengan petir. Hanya saja suhunya cukup panas.

Dilansir dari laman resmi BMKG, 4 Juli 2022, berikut adalah update prakiraan cuaca di Kota Surabaya dan sekitarnya Selasa, 5 Juli 2022. 

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Kota Jakarta Timur Selasa, 5 Juli 2022, BMKG: Cuaca Masih Dalam Status Normal

01.00 WIB - 04.00 WIB

Pada pukul 01.00 WIB hari Selasa, 5 Juli 2022, menurut BMKG Kota Surabaya akan mengalami hujan ringan dengan suhu yang relative cukup hangat 25°C.

Kelembapan berada di kisaran 85% dan kecepatan angin berada di angka 10 km/jam ke arah selatan.

Di pukul 04.00 WIB, cuaca di Surabaya terpantau berawan dengan suhu tetap berada di 25°C dengan persentase kelembapan 90% dengan kecepatan 0 km/jam. 

Halaman:

Editor: Al Iklas Kurnia Salam

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x