Tempat Wisata Banyuwangi yang Tidak Ada Duanya di Indonesia, Wajib Dikunjungi Setelah Pandemi

18 November 2020, 17:15 WIB
Tiga ekor burung Merak Hijau dilepaskan kembali ke alam bebas. di kawasan Konservasi Taman Nasional Ujung Kulon. /Serangnews

RINGTIMES BANYUWANGI- berbicara tentang tempat wisata di Banyuwangi rasanya taak ada habisnya. Mengingat wilayah banyuwangi yang cukup luas.

Terdiri dari 24 kecamatan. Kota yang dikenal dengan The Sunrise of Java ini meemag menyimpan panorama yang luar biasa.

Tentu sudah mulai jenuh dengan aktivitas di dalam rumah sebab pandemi. Setelah pandemi berakhir,  ada beberapa tempat di banyuwangi yang wajib kamu kunjungi.

Baca Juga: Hari Ini! Shopee Gajian Sale Hadirkan Gratis Ongkir, Cashback 100%, dan Flash Sale 60RB!

Bukan hanya untuk mmemanjaakan mata. Tapi juga untuk mengistirahatkaan hati dan pikiran yang sempat panik dan depresi akibat tekanan pandemi.  

Ringtimes banyuwangi, berikut   tempat wisata yang wajib kamu kunjungi setelah pandemi dikutip dari www.banyuwangibagus.com

  1. Taman Nasional Alas Purwo

Destinasi wisata yang satu ini terbilang istimewa. Karena di dalamnya kita tidak hanya akan menemukan pemandangan indah berupa savana berikut dengan hewan-hewan.

Baca Juga: Rekomendasi Kos-kosan di Sekitar UIN KH Ahmad Siddiq atau UIN Jember Tahun 2020-2021

Disana juga adaa banyak hal yaitu: pantai pasir putih yang biasa disebut “pantai pancur” dengan pemandangan yang sangat indah.

Selanjutnya adalah sadengan yang merupakan padang savana seluas 84 hektar.  Tempat ini juga biasa mendapat julukan “Afrika Van Java”.

Di tempai ini aanda akan menjumpai kawanan satwa liar, seperti sapi, banteng jawa, rusa, anjing hutan atau ajag.

Baca Juga: Cukup Pakai Perasan Bahan Alami Ini, Daun Aglonema Dijamin Mengkilap dan Berdaun Lebar

Jika beruntung kalian juga akan melihat gerombolan burung merak yang beberapa akan membentangkan ekornya ketika usim kawin tiba.

Pura giri selaka dan situs kawitan juga ada di dalam taman nasional alas purwo yang dikenal cukup angker dan keramat.

Pengunjung  tidak diperkenankan membawa benda apapun di sekitar situs kawitan dan pura giri selaka, karna di percaya masyarakat akan menimbulkan musibah.

Baca Juga: Rahasia Buat Daun Aglonema yang Layu Jadi Segar Lagi, Cukup Rendam 30 Menit Dengan Larutan Ini

Masih ada lagi tempat mearik seperti hutan bambu, pantai trianggulasi dan wisata gua yang akan terlalu panjang jika dijabarkan.

  1. Kawah Ijen

Kabar baik bagi  pencinta alam. Wisata kawah ijen telah dibuka kembali setelah sempat ditutup akibat adanya pandemi.

Kawah ijen yang terkenal dengan pemandangan blue fire yang hanya bisa ditemukan di Banyuwangi. Karena hanya ada 1 Blue fire di Indonesia.

Baca Juga: 7 Makanan yang Dapat Membantu Menurunkan Kolesterol

Untuk bisa mendapatkan pemandangan blue fire setidaknya anda harus mulai mendaki minimal jam 1 pagi dan maksimal jam 2 pagi. Karena jika sampai di puncak terlambat, blu fire sudah tak bisa dilihat.

Itulah tempat istimewa di Banyuwangi yang tidak akan di temukan di tempat lain di seluruh indonesia. Jika kamu belum kesana, segera agendakan. Jangan sampai ketinggalan.***

 

Editor: Shofia Munawaroh

Tags

Terkini

Terpopuler