3 Objek Wisata Pantai Banyuwangi, Nikmati Sunrise hingga Sunset

- 24 Januari 2021, 22:00 WIB
Pantai Pulau Merah Banyuwangi.
Pantai Pulau Merah Banyuwangi. /kominfo.jatimprov.go.id

Tentunta, masih banyak jenis kuliner lainnya yang wajib Anda cicipi saat mampir ke Banyuwangi.

Banyuwangi juga dijuluki sebagai ‘Sunrise of Java’ karena keindahan sugguhan matahari terbit dari kota ini. Wisata alam yang menarik berupa pantai pun sangat banyak, beragam dan unik.

Apa saja ya lokasi objek wisata pantai yang harus Anda kunjungi saat ke Banyuwangi?

Baca Juga: Wisata Alam Banyuanyar Kalibaru Banyuwangi, Suguhkan Sumber Air nan Asri

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari Banyuwangi Tourism pada 24 Januari 2021, berikut 3 objek wisata pantai di Banyuwangi untuk Anda menikmati Sunset hingga Sunrise.

1. Teluk Hijau

Memiliki permukaan air berwarna hijau, pantai ini sangat cocok untuk Anda yang ingin merasakan sensasi unik.

Hijaunya air laut berasal dari biota laut yakni gangga hijau. Selain itu, hamparan pasirnya yang putih bersih dan asrinya pohon tropis di sekeliling teluk hijau menambah eksotisme pantai ini.

2. Pantai Wedi Ireng

Bukan karena pasirnya yang hitam kotor, namun pantai ini memiliki pasir hitam dibawah pasir putih bersih yang menurtupi permukaannya.

Halaman:

Editor: Indah Permata Hati

Sumber: Banyuwangi Tourism


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x