Air Terjun Jagir, Potensi Wisata Banyuwangi yang Tak Terkalahkan

- 27 Desember 2022, 16:11 WIB
Berkunjung ke Banyuwangi, jangan hanya nikmati keindahan pantainya saja. Yuk ketahui indahnya Air Terjun Jagir di Banyuwangi.
Berkunjung ke Banyuwangi, jangan hanya nikmati keindahan pantainya saja. Yuk ketahui indahnya Air Terjun Jagir di Banyuwangi. /Banyuwangi Tourism/Banyuwani Tourism

Anda bisa menikmati indahnya pohon tropis dan air terjun yang tinggi.

Jika menengok ke sisi barat, anda akan disuguhkan dengan tebing bebatuan yang indah.

Untuk mendatangi Air Terjun Jagir, Anda perlu menempuh sekitar 10 km perjalanan dari pusat Banyuwangi menuju arah barat.

Nantinya, anda akan menemui dua pintu masuk pada sebelah timur dan barat.

Jika anda ingin merasakan pesona keindahan tebing batu, cobalah untuk masuk dari pintu sisi barat anak tangga dari tanah terasering.

Baca Juga: Wisata Banyuwangi, Asal Usul Dinamakannya Pantai Pulau Merah

Jika anda langsung ingin menikmati indahnya pesona air terjun yang tinggi, anda bisa masuk dari pintu timur dan turuni anak tangga yang curam.***

 

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x