3 Rekomendasi Novel Terbaik yang Wajib Kamu Baca, Sayang Jika Dilewatkan

- 9 Desember 2020, 10:15 WIB
Ilustrasi novel.*
Ilustrasi novel.* /Pixabay

3. Bumi Manusia

Novel karya Pramoedya Ananta Toer ini merupakan buku pertama Tetralogi Pulau Buru. Novel ini bercerita tentang tokoh Minke yang merupakan pribumi yang bersekolah di Hogere Burgerschool (HBS), yang merupakan sekolah orang-orang Eropa.

Akrab dengan lingkungan di sana, lama-kelaman budaya Eropa tertanam pada diri Minke, dan ia mulai melupakan budayanya sendiri.

Suatu hari, Robert Surhof mengajak Mink eke Wonokromo, yaitu di perkebunan besar miliki Nyai Ontosoroh.

 Baca Juga: 5 Zodiak Pantang Menyerah dan Cenderung Sukses Hidupnya, Kegagalan Hanya Batu Loncatan

Di sana Minke bertemu dengan putrid Nyai Ontosoroh yang bernama Annelies Mellema. Ia merupakan perempuan berdarah campuran Belanda.

Minke jatuh hati padanya, begitu juga sebaliknya. Pandangan Minke terhadap Eropa dan kebudayaannya berubah saat ia mengalami ketidakadilan.

Itulah tiga novel rekomendasi yang bisa menemani hari-harimu agar semakin bermanfaat.

Selain bisa menikmati setiap kisah tokoh dalam setiap ceritanya, kamu juga bisa mendapatkan inspirasi dari novel tersebut. Selamat membaca.***

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x