Jelang Laga Belanda vs Makedonia Utara EURO 2021, Simak Fakta Menarik Kedua Tim

- 21 Juni 2021, 20:48 WIB
Jelang laga Belanda Vs Makedonia Utara, berikut fakta yang perlu Anda ketahui dari kedua tim.
Jelang laga Belanda Vs Makedonia Utara, berikut fakta yang perlu Anda ketahui dari kedua tim. /Dok. MolaTV/

RINGTIMES BANYUWANGI – Jelang laga Belanda vs Makedonia Utara nanti, tidak ada salahnya Anda mengetahui fakta dari kedua tim yang akan bertanding di Euro 2021.

Berikut beberapa fakta menarik yang ada dari kedua tim yaitu Belanda dan Makedonia Utara yang dilansir dari UEFA.

Makedonia Utara akan menghadapi juara grup C Belanda di Amsterdam, laga kali ini merupakan pertemuan pertama mereka setelah 12 tahun di ajang UEFA EURO.

Baca Juga: Prediksi Pertandingan Belanda vs Makedonia Utara EURO 2021, Beserta Line Up Pemain

Selain itu berikut beberapa fakta menarik dari kedua tim selama EURO 2021 kali ini.

Menang melawan Ukraina (3-2) dan Austria (2-0), Belanda telah mengamankan tempat pertama di grup C dengan satu pertandingan tersisa. 

Ditaklukkan Austria (1-3) dan Ukraina (1-2), Makedonia Utara dipastikan tak bisa lagi melaju ke babak 16 besar.

Makedonia Utara adalah salah satu dari dua tim, bersama dengan Finlandia, yang membuat debut final mereka di UEFA EURO 2021, Belanda telah mencapai babak sistem gugur untuk pertama kalinya sejak 2008.

Baca Juga: Prediksi Lengkap Finlandia vs Belgia Euro 2021, Head to Head, Line Up dan Skor Akhir

Pertemuan sebelumnya

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: UEFA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah