Latihan Soal UTS PTS PJOK Kelas 9 Semester 1 Lengkap dengan Kunci Jawaban

4 Oktober 2021, 10:00 WIB
Berikut 15 latihan soal UTS PTS mata pelajaran PJOK kelas 9 SMP semester 1 lengkap dengan kunci jawaban. /tangkapan layar Youtube/TUROBUL AQDAM/

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak latihan soal UTS PTS PJOK kelas 9 SMP semester 1 kurikulum 2013 tahun 2021 beserta kunci jawaban.

Latihan soal UTS PTS PJOK kelas 9 ini diharapkan dapat membantu siswa belajar serta mempersiapkan untuk penilaian tengah semester. 

Berikut latihan soal UTS PTS PJOK kelas 9 SMP, sebagaimana dilansir dari kanal Youtube TUROBUL AQDAM pada 4 Oktober 2021.

Baca Juga: Soal dan Jawaban PTS Prakarya SMP Kelas 8 Semester 1 K13

1. Menendang bola dengan memutar yang akan digunakan untuk menendang ke arah luar, cara tersebut merupakan teknik menendang bola menggunakan….

Jawaban: kaki bagian dalam

2. Agar bisa melewati penjagaan lawan ketika menguasai bola dalam permainan sepak bola adalah….

Jawaban: mengoperkan bola kepada teman.

3. Posisi telapak kaki yang benar saat menahan bola pada permainan sepak bola adalah dengan …. arah datangnya bola.

Jawaban: menghadap

4. Berikut ini bagian kaki yang tidak lazim digunakan untuk menahan bola memantul adalah….

Jawaban: ujung kaki

Baca Juga: Soal dan Jawaban PTS Bahasa Indonesia SMP Kelas 8 Semester 1

5. Saat mendapatkan operan bola dari teman satu tim, bisa dilakukan dengan cara memposisikan diri….

Jawaban: dekat dengan teman yang akan mengoper bola.

6. Dalam permainan bola voli, pukulan yang tidak diperbolehkan adalah jika saat menerima bola….

Jawaban: dipukul dua kali

7. Kedua kaki terbuka, lutut ditekuk, kedua lengan lurus dijulurkan ked pan bawah dan tangan satu sama lain dikaitkan atau berpegangan, merupakan teknik….

Jawaban: service

8. Teknik bertahan yang bisa dilakukan salah satu pemain atau lebih dengan cara kedua tangan diluruskan ke atas dan lompatan di depan net disebut teknik….

Jawaban: blocking

Baca Juga: Soal dan Jawaban PTS Bahasa Inggris SMP Kelas 8 Semester 1

9. Satu serangan dalam permainan bola voli dengan teknik pukulan keras dan tajam menuking melewati net merupaan salah satu teknik bola voli disebut….

Jawaban: smash

10. Seorang pemain bola basket tidak boleh berada di daerah bersyarat lawan, ketika bola berada dalam penguasaan regunya. Hal ini disebut….

Jawaban: three second

11. Dalam permainan bola basket, teknik untuk memulai pertandingan adalah dengan cara melakukan sentuhan pertama yang disebut dengan….

Jawaban: jump ball

12. Menembak bola ke ring basket dengan cara lay up dilakukan pada saat….

Jawaban: titik tertinggi lompatan

Baca Juga: Soal dan Jawaban PTS PJOK SMP Kelas 8 Semester 1

13. Kategori pertandingan pencak silat kelompok remaja adalah pesilat yang berusia….

Jawaban: 14-17 tahun

14. Seorang pesilat melakukan pelanggaran ringan keluar dari gelanggang pertandingan, sehingga wasit memberinya teguran 1, yang artinya….

Jawaban: dikurangi nilai 1

15. Ada beberapa jenis latihan yang bisa digunakan untuk meningkatkan kekuatan otot tubuh, salah satunya adalah kekuatan otot lengan, bentuk latihannya yaitu….

Jawaban: push up

Itulah latihan soal UTS PTS PJOK kelas 9 SMP semester 1 beserta kunci jawaban.***

Editor: Shofia Munawaroh

Tags

Terkini

Terpopuler