Cara Melakukan Gerakan Guling Depan dan Belakang, Materi PJOK SMP Kelas 9 Halaman 156

- 16 Oktober 2021, 12:05 WIB
Materi PJOK SMP kelas 9 mengenai gerakan guling
Materi PJOK SMP kelas 9 mengenai gerakan guling /Pixabay/3534679/

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak pembahasan materi PJOK atau Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan untuk adik-adik siswa SMP kelas 9 halaman 156 mengenai cara melakukan gerakan guling depan dan belakang.

Pembahasan materi ini bertujuan untuk membantu adik-adik ketika belajar mata pelajaran PJOK SMP kelas 9 secara mandiri di rumah.

Inilah pembahasan materi PJOK SMP kelas 9 halaman 156 mengenai cara melakukan gerakan guling depan dan belakang, sebagaimana yang dilansir dari Buku Sekolah Elektronik pada Sabtu, 16 Oktober 2021.

Gerakan guling depan atau roll forward merupakan salah satu jenis rangkaian gerak dalam senam lantai.

Cara melakukan gerakan ini cukup mudah, yang pertama dengan posisi awal jongkok menghadap matras.

Baca Juga: Kandungan QS Ar Rahman Ayat 33 dan Al Mujadalah 11, Materi PAI Kelas 7 SMP

Kemudian letakkan telapak tangan menyentuh matras dan angkat pinggul ke atas kaki lurus.

Setelah itu masukkan kepala di antara kedua tangan siku agak dibengkokkkan.

Gulingkan badan dari puncak punggung, pinggang, dan panggul bagian belakang, lalu kembali ke posisi jongkok.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x