Cara Budidaya Cacing Tanah, Mudah dan Menguntungkan

- 7 Februari 2021, 19:30 WIB
Ilustrasi budidaya cacing tanah
Ilustrasi budidaya cacing tanah /Pixabay/Natfot/

Perhatikan cacing, apakah kekurangan air atau kekurangan pakan usahakan media budidaya selalu lembab dan kebutuhan pangan terpenuhi.

Hama Cacing dan Cara Mengatasi

Media budidaya ditutup dengan kawat kasa, hal ini juga penting untuk pergantian udara agar tetap berjalan dengan baik.

Baca Juga: 15 Jenis Ikan Guppy Terpopuler di Indonesia, Cocok untuk Budidaya dan Koleksi bagi Pemula

Panen Cacing

Panen biasanya dilakukan pada bulan kedua sampai bulan keempat. Jangan dipanen keseluruhan, ambil 25 persen sampai 70 persen. Cacing bisa di panen saat muncul banyaknyaknya kotoran dan telur cacing.***

 

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah