6 Bantuan Pemerintah yang Akan Dilanjut hingga Tahun 2022

- 25 November 2021, 16:24 WIB
Berikut ini 6 bantuan pemerintah yang akan dilanjutkan hingga tahun 2022, salah satunya yaitu kartu prakerja.
Berikut ini 6 bantuan pemerintah yang akan dilanjutkan hingga tahun 2022, salah satunya yaitu kartu prakerja. /Tangkap layar prakerja.go.id

RINGTIMES BANYUWANGI –Simak 6 bantuan pemerintah yang akan dilanjut hingga tahun 2022 berikut ini.

Ditahun 2021, pemerintah telah menyalurkan beberapa bantuan sosial atau bansos yang tujukan kepada keluarga penerima manfaat yang rentan miskin.

Bantuan sosial tersebut bertujuan untuk membantu membangkitkan perekonomian nasional yang terdampak pandemi Covid-19.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Rabu 24 November 2021, Ada 3 yang Dianggap Paling Beruntung

Saat ini pemerintah telah merencanakan beberapa bantuan sosial yang akan terus dilanjutkan hingga tahun 2022.

Lantas apa sajakah 6 bantuan tersebut? Simak penjelasannya berikut ini.

Dilansir dari kanal YouTube Andromeda Oktoberia pada Kamis 25 November 2021, berikut ini 6 bantuan pemerintah yang akan dilanjut hingga tahun 2022.

Baca Juga: 3 Solusi untuk Mengatasi Bansos yang Gagal Cair

1. Kartu Prakerja

Bapak Airlangga Hartarto selaku mentri koordinator bidang perekonomian telah memastikan bahwa program kartu prakerja akan dilanjutkan hingga tahun 2022.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah