3 Bantuan Pemerintah yang Cair Serentak Diakhir Tahun 2021

- 16 Desember 2021, 16:26 WIB
Berikut ini 3 bantuan pemerintah yang cair secara serentak diakhir tahun 2021, salah satunya BLT Dana Desa.
Berikut ini 3 bantuan pemerintah yang cair secara serentak diakhir tahun 2021, salah satunya BLT Dana Desa. /Bank Indonesia

RINGTIMES BANYUWANGI - Simak 3 bantuan pemerintah yang cair serentak diakhir tahun 2021 berikut ini.

Kabar gembira bagi keluarga penerima manfaat yang datanya telah terverifikasi, akan ada kejutan diakhir tahun, ada 3 bantuan pemerintah yang akan dicairkan secara bersamaan.

Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) telah memerintah kementrian sosial untuk menyampaikan 3 bantuan dengan sistem serentak.

Baca Juga: 5 Bantuan Pemerintah yang Tidak Dicairkan Lagi di Tahun 2022

Lantas apa sajakah 3 bantuan yang cair serentak diakhir tahun 2021 tersebut? Simak penjelasannya berikut ini.

Berikut ini 3 bantuan pemerintah yang cair secara serentak diakhir tahun 2021, dilansir dari kanal YouTube Dunsanak Mreal pada Kamis 16 desember 2021.

1. Bantuan KLJ, KPDJ, dan KAJ

Bantuan Kartu Lansia Jakarta, Kartu Penyandang Disabilitas Jakarta, dan Kartu Anak Jakarta akan dicairkan mulai 15 Desember 2021 melalui bank DKI.

Baca Juga: Cara Daftar Bansos Pakai Aplikasi di HP, KPM dapat Pencairan hingga Rp10,4 Juta pada 2022

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah