5 Bantuan Sosial Pemerintah Cair Akhir Februari 2022, KPM Lama dan Baru Wajib Tahu

- 25 Februari 2022, 13:40 WIB
Ilustrasi. Bantuan sosial pemerintah yang cair pada akhir bulan Februari 2022 untuk KPM lama dan baru
Ilustrasi. Bantuan sosial pemerintah yang cair pada akhir bulan Februari 2022 untuk KPM lama dan baru /Tangkapan layar Instagram/kemensosri/

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak 5 bantuan sosial pemerintah yang cair pada akhir bulan Februari 2022 untuk KPM lama dan baru.

Pemerintah menghimbau untuk percepatan penyaluran bantuan sosial pada tahun 2022 hingga akhir bulan Februari.

Penyaluran bantuan sosial tahun 2022 sebelumnya sempat tertunda karena masih terdapat dana bantuan tahun 2021 yang masih belum diberikan kepada KPM.

Baca Juga: 4 Bansos dari Pemerintah yang Cair Akhir Februari 2022, Salah Satunya JKP

Bulan Februari ini diharapkan beberapa bantuan sosial telah disalurkan kepada KPM, bahkan terdapat beberapa bantuan yang diberikan secara rangkap untuk tiga bulan.

Berikut 5 bantuan sosial pemerintah yang akan cair pada akhir Februari dilansir melalui kanal YouTube Andromeda Oktoberia pada Jumat, 25 Februari 2022.

1. BLT untuk PKL, pemilik warung, dan nelayan

Bantuan Langsung Tunai diberikan kepada pedagang kaki lima, pemilik warung, serta nelayan yang terdampak pandemi Covid-19.

Baca Juga: Bansos BPNT Rp600 Ribu Bisa Diambil di Kantor Pos, Surat Undangan Dibagikan Kelurahan

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah