Picu Asam Lambung Naik Seketika, 6 Makanan Ini Perlu Diwaspadai

- 24 November 2020, 19:10 WIB
Ilustrasi makanan pemicu asam lambung naik seketika.*
Ilustrasi makanan pemicu asam lambung naik seketika.* /Pixabay/ka_re

Gorengan dan makanan berlemak akan menyebabkan LES (Sfinger Eksofagus Bawah) melemah, hal ini akan membuat asam di dalam lambung mengalir ke eksofagus. Makanan jenis ini juga mencegah perut menjadi kosong.

Makan makanan mengandung tinggi lemak membawa risiko gejala kenaikan asam lambung semakin tinggi, untuk itu batasi asupan dari jenis makanan ini akan membantu asam lambung tetap normal.

2. Tomat dan Buah Jeruk

Jenis buah dan sayuran tertentu akan menyebabkan gejala asam lambung tinggi menjadi lebih buruk, terutama pada makanan yang mengandung tinggi asam.

Baca Juga: Weton Diprediksi Memiliki Nasib Paling Baik dari Segi Kekayaan, Keberuntungan, dan Jabatan

Jika anda memiliki kondisi asam lambung tinggi lebih baik untuk mengurangi atau menghindari golongan buah dan sayur meliputi, jeruk, jeruk bali, lemon, jeruk nipis, nanas, tomat, saus tomat, dan saus salsa.

Hindari jenis buah dan makanan yang mengandung asam tinggi dan usahakan membatasi konsumsinya.

3. Cokelat

Cokelat mengandung bahan disebut metilxantin yang bisa melemahkan LES sehingga akan membuat asam lambung naik ke eksofagus dengan mudah.

Baca Juga: Turunkan Asam Lambung Naik Secara Efektif, Konsumsi 5 Jenis Makanan Ini

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x