Turunkan Kadar Asam Urat Cepat Dengan 5 Buah Ini, Bantu Jaga Kadar Asam Urat Tak Kambuh Lagi

- 25 November 2020, 21:50 WIB
Ilustrasi jeruk nipis.
Ilustrasi jeruk nipis. /Pexels/ lisa fotios
  1. Ceri

Ceri merupakan buah yang yang dikenal dengan penurun kadar asam urat.

Selain itu, buah ceri juga memiliki kandungan anti inflamasi yang menjaga tubuh dari peradangan.

Zat inflamasi tersebut bernama antosianin yang menjaga diri dari inflamasi yang membantu menurunkan akdar asam urat dan atasi nyeri akibat asam urat.

Baca Juga: Mengenal Diet Rendah Purin untuk Cegah dan Sembuhkan Asam Urat

Selain itu, ceri akan mencegah asam urat mengendap pada persendian Anda serta bantu cegah mengkristalnya kadar asam urat tersebut.

Ceri dikatakan sangat efektif menetralkan asam dan bantu redakan peradangan dan nyeri.

  1. Berries

Buah beri merupakan jenis buah yang aman bagi kesehatan dan jaga kadar asam urat Anda tetap stabil.

Anda bisa makan jenis buah stroberi dan bluberi yang memiliki kandungan anti inflamasi.

Kandungan anti inflamasi mampu menjaga kadar asam urat Anda tak kambuh dan terjaga tetap stabil.

Baca Juga: 5 Buah-buahan Dengan Kadar Gula Tertinggi, Bikin Gula Darah Melonjak Seketika dan Wajib Dihindari

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: India Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah