Keladi Cepat Rimbun dan Anti ‘Letoy’, Lakukan Tips dan Trik Jitu Berikut Ini

- 2 Desember 2020, 12:15 WIB
Tanaman keladi
Tanaman keladi /Pixabay/mschiffm

Saat musim kemarau anda boleh menyiram setiap hari, sedangkan pada musim pengujan atau cuaca lembab penyiraman dapat dilakukan seminggu sekali, atau 3 hari sekali.

Trik lainnya yaitu gunakan nampan pot yang berfungsi menampung air bawah pot tanaman keladi. Nampan pot yang terisi air akan cepat merangsang akar keladi tumbuh.

Jika anda tidak menginginkan tanaman keladi berbatang lembek atau istilahnya ‘letoy’, maka Jangan tempatkan keladi pada tempat teduh saja. Upayakan juga mendapatkan asupan sinar matahari yang cukup agar tanaman tumbuh sehat dan berbatang kuat.***

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x