7 Minuman Terbaik untuk Turunkan Kolesterol Tinggi, Bantu Kadar Kolesterol Tetap Aman

- 7 Desember 2020, 18:00 WIB
iluatrasi minuman terbaik turunkan kolesterol tinggi
iluatrasi minuman terbaik turunkan kolesterol tinggi /PIXABAY/

1. Jus cranberi merah

Semua orang menyukai koktail jus cranberi, tetapi koktail kaya dengan gula dan sangat sedikit kandungan serat serta vitamin.

Sebuah penelitian menunjukkan, jika Anda minum jus cranberi tanpa ditambah gula dan sirup dalam dua kali sehari, Anda dapat meningkatkan kolesterol baik Anda.

Baca Juga: Mampu Usir Racun, 8 Tanaman Hias Ini Bermanfaat untuk Kesehatan, Pastikan Punya di Rumah

Dengan begitu jumlah kolesterol jahat akan turun karena antioksidan kuat dari jus ini. Perlu dicatat bahwa cranberry bisa terasa sangat pahit tanpa semua gula itu.

2. Air perasan dan jus jeruk

Jus buah jeruk juga merupakan penambah antioksidan yang baik yang dapat bermanfaat bagi kesehatan jantung Anda dan menurunkan kadar kolesterol jahat.

Minuman dari buah jeruk bisa dibuat menjadi jus atau dengan mengambil air perasannya dan dicampur dengan kulitnya.

Baca Juga: Batasi Ujaran Kebencian, YouTube Luncurkan Fitur Baru di Kolom Komentar

3. Anggur Merah

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Twigs Cafe


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah