Waspada, 5 Makanan Terburuk Kolesterol Tinggi, Memicu Stroke hingga Penyakit Jantung

- 10 Desember 2020, 14:45 WIB
ilustrasi makanan terburuk kolesterol tinggi
ilustrasi makanan terburuk kolesterol tinggi /Pexels

Baca Juga: Waspada, 7 Minuman Tinggi Gula Penyebab Diabetes, Hindari Agar Gula Darah Tidak Naik

Makanan manis ini langsung menyebabkan lonjakan kadar darah dan mengganggu kadar gula darah.

3. Alkohol

Mengonsumsi alkohol dalam jumlah yang dibatasi tidak menjadi masalah untuk kesehatan.

Menurut berbagai penelitian, minum alkohol berlebihan dapat meningkatkan kadar kolesterol dan trigliserida.

Baca Juga: 7 Tips Ampuh Memutihkan Kaki Secara Alami, Efektif Hilangkan Kaki Yang Belang

Itulah sebabnya orang dengan tekanan darah tinggi harus membatasi jumlah alkohol yang dikonsumsi.

4. Daging merah

Daging hewani seperti daging kambing, domba dan babi kaya dengan lemak jahat yang dapat meningkatkan kadar kolesterol.

Ketika memasak daging, pastikan daging tersebut dimasak dengan minyak sayur atau dipanggang.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Food Ndtv


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah