8 Cara Melatih Kecerdasan Anak untuk Meningkatkan Nilai Lebih Baik di Sekolah

- 16 Desember 2020, 07:00 WIB
8 Cara Melatih Kecerdasan Anak untuk Meningkatkan Nilai Lebih Baik di Sekolah
8 Cara Melatih Kecerdasan Anak untuk Meningkatkan Nilai Lebih Baik di Sekolah /Pixabay/Nastya_gepp/

Baca Juga: Berikut 10 Kesalahan Saat Memakai Kondom, Bisa Berbahaya Bagi Laki-laki

6. Mengambil "Istirahat Otak" Selama Kelas Meningkatkan Kinerja Kelas

Dalam sebuah kelas yang memberikan pendidikan jasmani selama 30 menit sehari, di samping waktu istirahat cukup berpengaruh terhadap kesehatan mental anak dan tingkat kecerdasan anak.

7. Kelompok Latihan Setelah Sekolah Dapat Meningkatkan Fungsi Kognitif

Pada September 2014, para peneliti di University of Illinois di Urbana-Champaign merilis temuan bahwa anak-anak yang berpartisipasi dalam kelompok latihan setelah sekolah telah meningkatkan fungsi kognitif.

8. Latihan Ketahanan dan Angkat Beban Dapat Meningkatkan Daya Ingat

Pada Oktober 2014, para peneliti di Institut Teknologi Georgia menemukan bahwa latihan ketahanan yang intens selama 20 menit dapat meningkatkan memori episodik, juga dikenal sebagai memori jangka panjang pada orang dewasa muda yang sehat.

Baca Juga: Dampak Berbahaya Menonton Televisi Bagi Anak, Orang Tau Wajib Waspada

Beberapa penelitian akhir-akhir ini telah menemukan hubungan antara aktivitas fisik dan kesehatan otak telah dirilis dengan sangat cepat, bahwasannya melakukan aktivitas fisik lebih baik di sekolah untuk meningkatkan kinerja akademik yang secara luas menggambarkan berbagai faktor yang dapat mempengaruhi keberhasilan siswa di sekolah.

Hal-hal yang dapat ayah dan bunda lakukan dirumah untuk menunjang kecerdasan anak adalah sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Psychologi Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah