8 Cara Menurunkan Asam Urat Tinggi Secara Alami

- 7 Januari 2021, 12:04 WIB
Cara menurunkan asam urat tinggi.
Cara menurunkan asam urat tinggi. /PIXABAY/

RINGTIMES BANYUWANGI – Kadar asam urat yang tinggi di dalam tubuh merupakan salah satu sumber rasa nyeri yang bisa mengganggu kegiatan sehari-hari. Namun, tidak perlu khawatir, terdapat beberapa cara alami dalam menurunkan kadar asam urat tinggi yang bisa dipraktikkan langsung oleh penderita.

Perlu diketahui, asam urat yang menumpuk di dalam tubuh akan membentuk kristal pada persendian, dan biasanya terjadi pada kaki, jempol kaki, persendian pada jari.

Apabila asam urat tidak segera diobati maka akan menimbulkan rasa sakit yang begitu hebat dan menyebabkan pembengkakan.

Untuk itu bagi pengidap asam urat tinggi memerlukan pengobatan yang tepat dibarengi dengan pola gaya hidup yang harus diubah.

Ada pun terdapat beberapa cara yang bisa dilakukan untuk menurunkan kadar asam urat tinggi secara alami dari dalam tubuh.

Baca Juga: Besok! Stray Kids dan GOT7 Meriahkan Perayaan Ulang Tahun Shopee di TV Show Shopee 12.12 Birthday

Berikut Ringtimesbanyuwangi.com rangkum dari Medicalnewstoday.com pada 7 Januari 2021, 8 cara menurunkan asam urat secara alami.

1. Batasi konsumsi makanan mengandung tinggi purin

Senyawa purin terdapat secara alami di dalam bahan pangan. Makanan yang mengandung tinggi purin jika dikonsumsi akan diproses sehingga menghasilkan asam urat.

Meskipun beberapa makanan sehat mempunyai kadar purin yang tinggi, tujuannya bukan menghindari untuk tidak makan, tetapi mengurangi asupan makanan tinggi purin.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Medical News Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x