8 Makanan Terbaik Untuk Menurunkan Kolesterol Tinggi dengan Cepat

- 4 Februari 2021, 20:05 WIB
makanan terbaik untuk menurunkan kolesterol tinggi.
makanan terbaik untuk menurunkan kolesterol tinggi. /pixabay.com/dbreen//pixabay.com/dbreen

RINGTIMES BANYUWANGI – Menurunkan kolesterol tinggi tidak lagi susah karena ada cara yang lebih mudah dan alami yakni dengan mengonsumsi beberapa makanan tertentu.

Kolesterol tinggi adalah salah satu pemicu stroke dan penyakit jantung sehingga harus dijaga agar tetap terkontrol.

Beberapa makanan tertentu memiliki senyawa yang bermanfaat untuk menurunkan kolesterol dengan cepat.

Baca Juga: Turunkan Kolesterol Tinggi Lewat Dedaunan Ini, Segera Rebus Daun Sambiloto

Seperti yang dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari laman Healthline pada 4 Februari 2021, berikut ini makanan terbaik untuk menurunkan kolesterol tinggi dengan cepat.

1. Alpukat

Buah yang satu ini tidak hanya enak, tetapi memiliki khasiat yang luar biasa untuk menurunkan kolesterol tinggi.

Menurut penelitian yang dilakukan pada orang dengan obesitas dan memiliki kolesterol LDL yang tinggi, mengonsumsi alpukat setiap hari bisa menurunkan kolesterol tinggi dalam tubuhnya.

Baca Juga: 5 Obat Penurun Kolesterol, Hindari Stroke dengan Makan Ini

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah