3 Obat untuk Asam Lambung Kronis yang Bisa Anda Tebus di Apotek

- 7 Februari 2021, 20:10 WIB
Jenis obat untuk asam lambung kronis yang dijual di apotek.*
Jenis obat untuk asam lambung kronis yang dijual di apotek.* /Pexels/Pixabay/

Jenis obat ini digunakan untuk menetralkan kadar asam lambung serta mengurangi keluhan gejala asam lambung kronis.

Contoh obat yang bisa Anda beli di apotek terdekat adalah Mylanta.

Selain Mylanta, Anda juga dapat membeli produk lain dengan fungsi yang sama dan harga yang bervariatif. Dari puluhan ribu hingga ratusan ribu rupiah.

Seperti Gavison Extra Strenght Antacid 100 tablet dijual dengan harga Rp549 ribu. Harga ini mungkin bisa berubah sesuai dengan lokasi apotek yang Anda kunjungi.

Dapat mengurangi gejala asam lambung kronis, jenis obat-oban ini miliki efek samping, seperti menimbulkan diare dan sembelit.

Baca Juga: 4 Cara Terbaik untuk Menurunkan Asam Lambung Tanpa Obat

2. H2 Blocker

H2 blocker adalah salah satu rekomendasi obat untuk asam lambung kronis yang bisa menurunkan produksi dari asam lambung Anda. Tak hanya itu, obat ini membantu Anda untuk menyembuhkan rasa sakit di daerah kerongkongan yang ditimbulkan oleh Gerd.

Contoh dari jenis obat ini adalah ranitidine HCL kemasan 150 mg dijual dengan harga Rp25 ribu hingga Rp30 ribu.

Selain itu Anda juga dapat membeli cimetidine tablet yang banyak dijual dalam kemasan 200 mg. jenis obat untuk asam lambung kronnis ini dijual dengan harga Rp38 ribu. 

Halaman:

Editor: Kurnia Sudarwati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah