Mitos dan Fakta Kanker Kulit yang Jarang Dietahui, Jangan Salah Percaya Rumor

- 8 Februari 2021, 11:30 WIB
Mitos dan Fakta Kanker Kulit yang Jarang Dietahui
Mitos dan Fakta Kanker Kulit yang Jarang Dietahui /PEXELS/Ave Calvar Martinez

Baca Juga: Efek Samping Obat Asam Lambung, Waspadai Infeksi dan Peradangan Usus Besar

Jika tabir surya digunakan dengan cara tidak benar, mungkin tidak memberikan perlindungan kulit dengan maksimal.

Harus mengoleskan tabir surya di telapak tangan untuk menutupi kult lengan, kaki, dan wajah, dan sering mengoleskannya kembali, terutama jika berkeringat atau berenang.

Pilih tabir surya berlabel 'spektrum luas' dengan SPF 30 atau lebih untuk melindungi kulit dari bahayaa kanker kulit.

Baca Juga: 5 Makanan Penyebab Stroke, Hindari Kandungan Garam Berlebih

Mitos: Kanker Kulit Terjadi Pada Bagian Tubuh yang Terkena Sinar Matahari

Fakta: Meskipun benar bahwa  lebih mungkin terkena kanker kulit pada bagian kulit yang sering terpapar sinar matahari, seperti lengan, bahu, atau wajah.

Namun, kanker kulit dapat terjadi di bagian tubuh mana pun, termasuk alat kelamin, telapak tangan, telapak kaki, di antara jari tangan atau kaki, dan di bawah kuku.

Dan kanker kulit yang berkembang di tempat-tempat ini bisa mematikan juga mengancam nyawa.

Baca Juga: Tanda Diabetes yang Jarang Diketahui Orang Tua, Waspadai Jika Anak Selalu Lapar

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Bold Sky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah