7 Hal yang Merusak Otak, Seperti Menatap Layar Gadget Terlalu Lama

- 10 Februari 2021, 16:00 WIB
Kebiasaan yang merusak otak.
Kebiasaan yang merusak otak. /Pixabay/fancycrave1

RINGTIMES BANYUWANGI – Di era modern seperti sekarang ini, semua bisa dilakukan secara instan. Tentu ini sangat mengganggu tubuh terutama berkaitan langsung dengan kesehatan otak.

Ya, gadget membawa semua orang melakukan kebiasaan-kebiasaan instan yang justru dapat merusak otak.

Mengetahui hal-hal yang bisa merusak otak sejak dini akan berdampak baik bagi kita.

Minimal, kita bisa mengurangi dan mengontrol diri untuk melakukan hal-hal yang bisa merusak otak secara perlahan.

Memang kita tidak bisa menghindari kebiasaan-kebiasaan berikut ini, paling tidak kita bisa membatasinya.

Baca Juga: Inilah Tanda Ginjal Anda Bermasalah Besar, Cek Tiap Kali Buang Air Kecil

Ringtimesbanyuwangi.com mengutip dari kanal YoTube MG Channel pada 10 Februari 2021, berikut 7 kebiasaan yang merusak otak.

1. Duduk terlalu lama

Ini menjadi masalah umum para pekerja kantoran. Duduk terlalu lama dapat mengganggu masalah kesehatan.

Halaman:

Editor: Rani Purbaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah