4 Kebiasaan Buruk yang Dapat Merusak Kesehatan Ginjal, Kurangi Konsumsi Garam

- 9 Maret 2021, 08:00 WIB
Ilustrasi kebiasaan buruk yang dapat merusak kesehatan ginjal
Ilustrasi kebiasaan buruk yang dapat merusak kesehatan ginjal /Unsplash/ robina Weermeijer//

RINGTIMES BANYUWANGI – Ginjal merupakan salah satu organ yang penting bagi tubuh yang bertanggung jawab untuk membuang semua racun berbahaya bagi tubuh.

Sehingga organ dalam tubuh tetap bersih dan sehat. Meskipun ginjal berukuran kecil, namun siapa sangka bahwa mereka memiliki tugas penting pada tubuh.

Fungsi ginjal diantaranya adalah, menjaga kadar mineral dalam tubuh, mengoptimalkan proses produksi sel darah merah, menghilangkan racun pada tubuh dan sebagainya.

Baca Juga: 4 Minuman Peluruh Batu Ginjal, Cukup Pakai Seledri

Menurut data statistik terbaru, terdapat hampir 20.000.000 orang di Amerika mengidap penyakit ataupun masalah ginjal.

Penyebab munculnya masalah pada ginjal bisa jadi timbul karena beberapa faktor seperti, diabetes, darah tinggi, dan kurang minum air putih.

Kerusakan pada ginjal dapat ditandai dengan kelelahan dan lemas, sulit buang air kecil dan terasa sakit, urine berbusa, meningkatnya rasa haus dan sebagainya.

Baca Juga: 4 Tanaman Obat Penghancur Batu Ginjal, Segera Tanam Serai

Dilansir oleh Ringtimesbanyuwangi.com melalui lama Healthy Life Tricks pada 8 Maret 2021, berikut kebiasaan buruk yang harus dihindari karena dapat merusak kesehatan ginjal.

1. Kurangnya asupan air

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Healthy Life Tricks


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x