3 Rutinitas Pagi Hari yang Dapat Memberikan Kulit Glowing

- 14 Maret 2021, 12:45 WIB
Ilustasi rutinitas pagi hari dapat membuat kulit nampak glowing
Ilustasi rutinitas pagi hari dapat membuat kulit nampak glowing /Unsplash/Kevin Laminto/ /

Lakukan olahraga secari rutin, paling tidak empat hingga lima kali dalam seminggu, lakukan minimal 30 menit perharinya. Waktu olahraga idealnya ada pada jam enam hingga delapan pagi, terutama pada waktu tersebut udara di pagi hari masih segar-segarnya.

3. Lakukan perawatan dasar

Melakukan rutinitas perawatan pagi hari merupakan rahasia dari kulit bercahaya. Apabila terlalu malas untuk melakukan perawatan yang rumit, minimal lakukan perawatan dasar seperti membersihkan, mengencangkan, dan melembabkan.

Setelah bangun, usahakan bersihkan wajah menggunakan cleansing dan sabun muka, lalu setelah mencuci wajah gunakan toner agar tekstur kulit nampak kencang dan pori-pori mengecil, tak lupa gunakan pelembab agar kulit terus terhidrasi dan dalam kondisi lembab.

Jangan lupa gunakan sunscreen ber SPF 30 dan eksfoliasi kulit setidaknya dua kali dalam seminggu agar sel kulit mati terangkat dan kulit dapat meregenerasi kulit baru.

Dengan melakukan kebiasaan itu, maka kalian akan mendapatkan kulit glowing dan sehat.***

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Bold Sky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah