Penyebab Disfungsi Ereksi pada Pria di Usia Muda, Waspadai Impoten karena Depresi

- 28 Maret 2021, 20:40 WIB
Impotensi dan gangguan seksual bisa diobati.*
Impotensi dan gangguan seksual bisa diobati.* /PIXABAY/

RINGTIMES BANYUWANGI – Sebagai seorang pria sejati, pernahah Anda berpikir jika tingkat kecemasan Anda bisa sangat berpengaruh terhadap masalah seksual Anda?

Jika tida, mulai sekarang sebaiknya Anda harus memutarakan arah pikiran Anda dan mengetahui jika ada beberapa jenis stress, diantaranya baik dan stres yang buruk. Lebih lanjut lagi, tingkat stress yang berlebih akan sangat berpengaruh untuk kinerja seksual.

Ketika otak Anda mengalami stres yang sehat misalnya, dari olahraga, hubungan baru, atau promosi di tempat kerja, maka tubuh Anda akan cenderung melepaskan testosteron. Ketika Anda dirangsang secara seksual, testosteron ekstra itu membantu mengendurkan pembuluh darah di penis Anda dan menyebabkan ereksi.

Baca Juga: Diskon Hingga 90% PLUS Voucher, Belanjaan Kamu Jadi Lebih Murah Lagi di Shopee Murah Lebay!

Baca Juga: Minum Kopi Plus Madu Bisa Tingkatkan Stamina hingga Cegah Impoten, Simak Manfaat Lainnya

Baca Juga: Apa Saja Penyebab Impotensi Pria di Usia Muda? Begini Cara Mengatasinya

Bagaimana depresi dan kecemasan berhubungan dengan disfungsi ereksi?

Namun, ketika otak Anda mengalami stres yang tidak sehat, misalnya, akibat peristiwa traumatis, masalah hubungan, atau stres kerja maka tubuh Anda dapat melepaskan hormon yang disebut kortisol.

Kortisol menyempitkan pembuluh darah di penis Anda. Ketika darah tidak dapat mengalir dengan baik ke penis Anda, saat itulah Anda mungkin mengalami kesulitan mencapai ereksi.

Halaman:

Editor: Kurnia Sudarwati

Sumber: Goodrx


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x