9 Rahasia Wanita Yahudi Saat Hamil agar Anak Cerdas

- 21 April 2021, 12:48 WIB
Wanita Yahudi akan melakukan kegiatan-kegiatan yang dapat merangsang otak janin dalam kandungan. Simak rahasianya berikut ini.
Wanita Yahudi akan melakukan kegiatan-kegiatan yang dapat merangsang otak janin dalam kandungan. Simak rahasianya berikut ini. /freepik/valeria_aksakova

Ketika seorang wanita diketahui hamil, maka sang suami akan bergegas membelikan buku kumpulan soal-soal matematika.

Tak hanya dikerjakan oleh ibu hamil, suami akan menemaninya mengerjakan soal-soal matematika tersebut hingga melahirkan.

2. Bermain dan Mendengarkan Musik

Ibu hamil bangsa Yahudi akan suka bermain, menyanyi, dan mendengarkan musik. Penelitian menemukan bahwa musik klasik dapat merangkan indra pendengaran janin.

Selain itu, bermain atau mendengarkan musik saat hamil juga dapat meningkatkan kecerdasan spasial anak.

3. Hanya Mengonsumsi Satu Jenis Makanan Hewani

Orang Yahudi secara umum dilarang mengonsumsi dua jenis makanan hewani secara bersamaan, misalnya daging dan susu atau daging dan ikan.

4. Senang Makan Kacang Almond, Kurma, dan Susu

Makanan kacang almod, kurma, dan susu merupakan salah satu kebiasaan yang dilakukan wanita Yahudi saat sedang hamil.

Hal ini tak lain karena ketiga makanan tersebut memiliki manfaat yang sangat baik untuk perkembangan kecerdasan otak.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah